Senin, 28 September 2015

CONTOH KASUS SOCIAL ENGINEERING

1.      Pembajakan account Facebook

Berikut contoh yang banyak terjadi di facebook, pembajakan account facebook. Penulis menceritakan kejadian sebenarnya dengan mengganti nama korban sebagai Fulan.
Fulan bekerja sebagai kepala sekolah di kota XYZ. Fulan menyadari bahwa facebooknya dibajak disaat pagi hari ketika dia mencoba login. ternyata loginnya sudah terkunci karena passwordnya sudah diubah oleh orang lain.

Apa yang terjadi?

Pelaku mempelajari karakteristik dari Fulan, mulai dari tempat bekerja, kehidupan rumah tangga, kondisi keluarga, siapa yang menjadi teman pada facebooknya untuk dijadikan korban. Lalu Pelaku membuat sebuah skenario berdasarkan orang-orang yang menjadi teman pada facebook tersebut, disesuaikand dengan latar belakang Fulan dan teman itu tadi. Diantaranya:
- Pelaku yang mengaku sebagai Fulan meminjam uang kepada saudara Fulan yang cukup kaya dan baik kepada fulan selama ini. Dengan alasan Fulan dalam keadaan sedikit kesulitan saat ini, karena anaknya baru saja sakit dan menginap di rumah sakit. Dari mana info itu didapatkan? tentu dari status2 yang ada dari masing-masing korban.
- Pelaku mengontak Partner bisnis fulan yang cukup dekat selama ini. dst.

Beberapa hal berikut mungkin bisa menjadi hikmah dari kelemahan Fulan dalam menggunakan facebook:
- password yang digunakan oleh Fulan mudah ditebak,
- password facebook sama dengan password emailnya, sehingga ketika salah satu diketahui, maka facebook dan emailnya pun dapat dibajak dengan mudah.
- anggota keluarga terlalu menelanjangi kondisi keluarganya di status2 yang dituliskan di facebook

2. Bagi yang suka games Clash of clans
contoh penipuan pada objac ini adalah pembajakan akun. sipelaku membuat alibi bahawa dia bisa mendapatkan gems secara gratis. 
pelaku: bang, mau tau nggak cara dapat gems gratis, 
korban: mau, gimana caranya,??
pelaku:kirim akun abnag, biar saya yang apakan gemsnya.
korban:ok, nih akun saya, ana@gmail.com/1234567
pelaku:ok bang, tunggu bentarya
korban: ok

nah, setelah peaku mendapatkan satu saja akun di satu clans, maka dia bisa mendapatkan akun dari semua anggota dalam satu clans tersebut.

jadi bagi para clasher - clasher handal, mohon berhati-hati agar akun yang susah payah kita bangun jangan sampai dibajak sama orang yang tidak bertanggung jawab. ok

0 komentar:

Posting Komentar

My Blog List

agratama. Diberdayakan oleh Blogger.

selamat datang di blog nya agra tama. blog ini masi dalam proses pembuatan. jadi sobat yang mengunjungu blog ini masi belum puas,,, saya minta ma af,,,,, ok.....